Hallo sahabatku, ANEKA RESEP MASAKAN INDONESIA, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul 3 Resep Membuat Hidangan Nasi Kambing ala Timur Tengah, Bisa ..., Kami berharap isi postingan Artikel daerah, ini bisa bermanfaat buat kita semua.
TRIBUNJOGJA.COM - Idul Adha 1439 H akan dirayakan oleh seluruh umat muslim di dunia beberapa hari lagi.
Pada hari tersebut, sebagian masyarakat pasti akan disibukkan dengan aktivitas mengolah daging kambing dari qurban (sesuai KBBI kurban).
Ada banyak pilihan resep masakan yang dapat dijadikan referensi dalam mengolah daging kambing kurban tersebut.
Namun jika ingin membuat olahan masakan yang tak biasa dan berbeda, resep masakan dari Timur Tengah bisa menjadi solusi.
Dirangkum Tribunjogja.com melalui Cookpad, berikut 3 resep simple olahan nasi kambing ala Timur Tengah :
1. Nasi Kabsah Kambing
Nasi kabsah biasanya memiliki tingkat kerumitan lebih tinggi dibandingkan dengan nasi Biryani.
Hal tersebut dikarenakan beras untuk membuat nasi kabsah langsung dimasak dalam kuah bumbu.
Ukuran beras dan air harus sesuai sehingga tekstur nasi pas.
Bahan-bahan
1/2 kg daging kambing (bagian paha-potong kotak ukuran sedang)
5 sdm Minyak goreng
kayu manis, cardamon, cengkeh, bunga lawang, biji lada hitam
2 sdt bumbu biryani instant
2 sdt meat masala instant
2 buah tomat ukuran besar
1 bawang bombay ukuran besar
5 siung bawang merah
1 sdt bawang putih dihaluskan
1 sdt jahe dihaluskan
3 cup basmati rice
secukupnya Air
1,5 sdt garam
2 sdm kacang mede, sangrai
Langkah
1. Panaskan minyak goreng pada teflon ukuran besar, masukkan daging kambing, kemudian masukkan bergantian: rempah-rempah, garam, bumbu biryani dan bumbu meat masala instant, bawang putih dan jahe. Aduk rata, hingga berubah warna
2. Masukkan bawang bombay dan bawang merah hingga layu. Lalu masukkan tomat, tutup teflon hingga tomat hancur dan merata. Sambil aduk sesekali.
3. Masukkan air. Masak, tutup teflon hingga daging kambing empuk (30-35 menit).
4. Angkat dagingnya saja, pisahkan dari kuah. Panggang dagingnya dalam oven 180' selama 5 menit.
5. Masukkan basmati rice dalam kuah yang tersisa. Aroni hingga 90%matang dan air terserap seluruhnya. Lalu tutup teflon, kecilkan api. Diamkan selama 5 menit.
6. Buka tutupnya, rasakan nasinya (sudah matang 100%, tetapi ridak terllau lembek). Nasi siap dihidangkan dengan daging kambing dan taburan kacang mede. Nikmat dimakan bersama yoghurt plain.
Selengkapnya 3 Resep Membuat Hidangan Nasi Kambing ala Timur Tengah, Bisa Dicoba Sendiri di Rumah - Halaman 2 - Tribun Jogja
Itulah tadi Sahabat ANEKA RESEP MASAKAN INDONESIA,sedikit uraian tentang 3 Resep Membuat Hidangan Nasi Kambing ala Timur Tengah, Bisa ....
Oh ya kawan, sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel pada halaman di bawah ini juga sedang anda cari.
Terimakasih anda telah membaca artikel 3 Resep Membuat Hidangan Nasi Kambing ala Timur Tengah, Bisa ... dan bila artikel ini bermanfaat menurut anda tolong bagikan ke rekan sanak saudara anda agar mereka juga tahu tentang ha ini, bagikan artikel ini dengan alamat link https://koleksi-masakan-indonesia.blogspot.com/2018/08/3-resep-membuat-hidangan-nasi-kambing.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar