Hallo sahabatku, ANEKA RESEP MASAKAN INDONESIA, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Cara Membuat Cincau Hijau Kenyal dan Es Cincau Segar, Kami berharap isi postingan Artikel Minuman, ini bisa bermanfaat buat kita semua.
Bahan Cincau Hijau Asli Daun Alami
- air matang 300 ml
- daun cincau 40 lembar yang sedang, cuci bersih
Cara Membuat Cincau Hijau Asli Daun Alami
- Pertama-tama remas-remas daun cincau segar
- Tuanglah 1/2 bagian air sedikit demi sedikit sambil terus diremas-remas sampai keluar lendir/gel berwarna hijau.
- Selanjutnya saring remasan daun cincau.
- Kemudian remas-remas kembali ampas (daun cincau) sambil tuang sisa air sampai keluar lendirnya. Setelah itu saring.
- Nah sekarang simpan hasil saringan daun cincau dalam lemari pendingin sampai beku selama kurang lebih 3-4 jam. Cincau hijau siap digunakan, bisa diolah lanjutan menjadi es cincau segar.
Itulah tadi Sahabat ANEKA RESEP MASAKAN INDONESIA,sedikit uraian tentang Cara Membuat Cincau Hijau Kenyal dan Es Cincau Segar.
Oh ya kawan, sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel pada halaman di bawah ini juga sedang anda cari.
Terimakasih anda telah membaca artikel Cara Membuat Cincau Hijau Kenyal dan Es Cincau Segar dan bila artikel ini bermanfaat menurut anda tolong bagikan ke rekan sanak saudara anda agar mereka juga tahu tentang ha ini, bagikan artikel ini dengan alamat link https://koleksi-masakan-indonesia.blogspot.com/2018/07/cara-membuat-cincau-hijau-kenyal-dan-es.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar